Langsung ke konten utama

Pemahaman Dasar Bandwidth

 


        Apa itu yang di maksud dengan bandwidth? Mungkin jika anda yang sering memakai Jaringan komputer atau internet pasti sudah mengetahuinya, seperti yang sudah di jelaskan secara sekilas, bahwa bandwidth merupakan jumlah nilai konsumsi transfer data yang di hitung dalam hitungan bit/detik atau yang biasanay di sebut bit per second (bps), antara server dan client dalam waktu tertentu, bandwidth bisa di artikan juga kapasitas maksimum dari suatu jalur komunikasi yang di pakai untuk mentransfer data dalam hitungan detik,

        Pada jaringan komputer, istilah bandwidth ini sering juga di gunakan untuk merujuk pada sinonim dari data transfer rate, yaitu jumlah data yang di kirim atau di transfer dari satu lokasi ke lokasi lain dalam kurun waktu tertentu, Bisanya di hitung dalam kurun waktu detik, jadi dapat di simpulkan bahwa bandwidth ini adalah kapasitas maksimal data yang bisa di pakai untuk mengirim data dalam satuan detik dari satu buah jalur komunikasi, 

1, Kegunaan Bandwidth dalam jaringan komputer 

        Berdasarkan penjelasan tentang pengertian bandwidth di atas, anda mungkin sudah bisa menemukan fungsi utama dari bandwidth, tentu saja untuk menghitung besarnya transaksi transfer data yang terjadi saat pengguna sedang mengakses server, selain fungsi utama ini, ada tiga fungsi lain dari bandwidth yang berperan dalam jaringan komputer 


A. bandwidth dapat menjadi jalur atau media pengirim data 

        Fungsi pertama bisa di lihat dari pengertian bandwidth itu sendiri, yakni sebagai jalur penghubung atau media yang menghubungkan dalam proses transfer data yang di lakukan, istilah ini mungkin agak berbatasan dengan pengertian media pada tempat yang lain, salah satu contohnya adalah adanya kabel fisik LAN, sebagai media yang menghubungkan antara koneksi LAN dan perangkat komputer yang di gunakan, jalur atau jaringan yang memungkinkan adanya pertukaran data atau transfer antara perangkat yang di gunakan oleh pengguna di satu lokasi oleh media lainya ini tepatnya berada di kabel LAN fisik tersebut,

B. Bandwidth dapat membatasi kecepatan transfer data 

        Fungsi kedua dari bandwidth ini adalah untuk membatasi kecepatan aktivitas pengiriman atau transfer data, biasanya bandwidth lebih sering di gunakan oleh para administrator jaringan untuk menjaga agar jaringan yang di kelola tidak berfungsi dengan baik karna ada salah satu pengguna yang mengakses situs atau data tertentu dengan baik karna ada salah satu pengguna yang mengakses situs yang menyebabkan menyedot banyak bandwidth, hal-hal tidak baik yang sering di lakukan oleh pengguna internet, misalnya mengunduh ataupun memutar video dengan resolusi High Display (HD) 
tindakan ini adalah tindakan yang sangat tidak disarankan karna bisa menyedot bandwidth dalam jumlah banyak, ketika bandwidth yang di sediakan hanya tersedot oleh satu pengguna maka pengguna internet lain akan terganggu karna kecepatan aksesnya menjadi menjadi makin lambat atau terganggu,

        jadi, maksud dari pembatasan kecepatan pengiriman data, yaitu administrator akan memberikan batas bandwidth bagi setiap pengakses dalam jumlah yang seimbang, pengguna sama-sama bisa menikmati kecepatan akses yang seimbang pula, misalnya dengan cara memukul rata bahwa semua pengunjung warnet (bila konteksnya di warnet) mendapatkan jatah bandwidth sebesar 10 mbps atau 1 mbps dengan demikian, bagi pengunjung yang mengunduh film HD tidak akan menyedot bandwidth melebihi angka tersebut sehingga pengunjung yang lain masih dapat mengakses internet dengan nyaman,

C. Bandwidth dapat Membatasi Jumlah Data Yang dapat di Trasnfer 

        Bandwidth dapat membatasi data yang bisa di transfer atau di kirim dalam satuan waktu tertentu, fungsi ini biasanya dapat dilakukan oleh administrator hosting maupun administrator jaringan, Contohnya adalah penyediaan bandwidth dengan jumlah kurun waktu tertentu, misal 1 GB perbulan 
dengan demikian jumlah data 1 GB akan berlaku untuk perangkat yang mengkases ataupun kecepatan aksesnya dalam jumlah tertentu, jadi jumlah maksismal data yang bisa di kirimkan hanya sebesar 1 GB dan tidak lebih dari itu, aturan ini hanya membatasi jumlah data yang bisa di transfer oleh hosting tersebut, ke para pengaksesnya, pemabatasan ini biasannya di terapkan para daministrator jaringan hosting sebagai salah satu bentuk diferensasi produk agar para penikmat hosting berpindah pada paket hosting yang lebih tinggi dan tentunya memiliki biaya yang lebih tinggi pula. 

2. Jenis-jenis Bandwidth dalam jaringan komputer 

        bandwidth dapat di bagi menjadi dua jenis, dua jenis bandwidth inilah yang sering di kenal dalam dunia jaringan komputer, beritkut penjelasanya 

A. Bandwidth Analog

        Bandwidth analog adalah perbedaan yang di hitung dalam rentang Hertz (Frekuensi Bersatuan) antara frekuensi dalam jumlah terendah dengan frekuensi tertingginya, dari perbedaan itulah nantinya bisa menentukan banyaknya informasi atau data yang mampu ditarnsmisikan pada satu satuan tertentu

B. Bandwidth digital 

        Bandwidth digital merupakan kuantitas data yang di hitung dalam bit per second (bps) yang terdapat pada jaringan yang bisa di kirimkan melalui saluran komunikasi dan tanpa adanya sebuah distorsi sama seperti namanya, bandwidth digital memberikan informasi secara digital tentang kapasitas yang menentukan informasi tersebut bisa melalui saluran baik saluran nirkabel yang juga di hitung dalam waktu jumlah atau banyaknya data (Bit) yang dapat di kirmikan dan di terima melalui sebuah saluran komunikasi dalam 1 detik satuanya adalah bits, byte, kilo,mega, dan giga

1) 1 byte (1B) = 8bits 
2) 1 Kilobit (1Kb) = 1000 bits 
3) 1 kilobyte (1KB) = 8000 bits
4) 1 Megabit (1MB) = 1.000.000 bits
5) 1 Gigabits (1GB) = 1.000.000.00 bits

3. Prinsip dan cara kerja Manajemen Bandwidth 

        Sebagaimana telah dibahas sebelumnya tentang beberapa fungsi bandwidth, berikut akan di jelaskan tntnag prinsip dan cara kerja manajemen bandwidth, jadi jika seseorang pengguna mengakses internet maka bandwidt akan bekerja secara otomatis sesuai fungsinya, namun ketika bandwith seddang bekerja dan terjadi gangguan maka hal tersebut bisa di sebabkan oleh banyak hal, misalnya latency, packet loss dan beberapa faktor bandwidth  itu sendiri 
        sebagai salah satu komponen yang memiliki fungis yang sangat penting dalam proses poengiriman data dalam suatu jaringan komunikasi, bandwidth menjadi komponen yang selalu banyak di cari, makin besar bandwidth yang di sediakan juga makin besar juga kapsitas data yang di gunakan namun ada beberpa hal yang harus di hindari sellain itu tampilan website yang di akses juga mempengaruhi pengunaan bandwidth 

4. Bandwidth Uplink dan downlink 

        Secara tekniis, pengertian bandwidth adalah banyaknya data (bit) yang dapat di kirim atau di terima antar perangkat komputer dalam satu detik atau bit persecondnamun dalam kehidupan sehari-hari, pengertian bandwidth internet adalah batas kecepatan maksimal yang di berikan oleh internet service provider atau penyedia jasa layanan internet kepada anda untuk mengirim data upload dan menerima data (download) dari dan ke jaringan internal atau ke internet 

        bandwidth di ibaratkan sebuah ukuran pipa yang akan di lalui oleh air, makin besar pipa, makin besar pula data yang bisa mengalir melaluinya, karna komputer saling bertukar informasi dengan mengirim malaluinya, karna komputer saling bertukat informasi dengan mengirim dengan mengirim dan menerima data maka bandwidth internet di bedakan menjadi dua jenis, yaitu bandwidth uplink dan bandwidth downloading 


A. bandwidth Uplink (batas kecepatan upload) 

        Upload adalah proses mengunggah atau mengirim data dari perangkat komputer (gambar, teks, video, dan lain) keperangkat lain dengan menggunakan jaringan komputer/internet, menulis status dan mengirim video pada suatu jejaring sosial, sperti facebook, whatsapp, Instagram dan Twitter, dapat juga di katakan, sebagai upload data, jadi sekecil apapun data yang di kirm melalui jaringan komputer itu di sebut upload

        Saat anda melakukan upload data, anda akan menggunakan uplink, pada praktiknya, penggunaan downlink oleh sebab itu, kecepatan uplink tidak di tulis dengan jelas pada iklan penjualan layanan internet, 

B, Bandwidth Downlink ( Batas Kecepatan Download) 
        
        Downlaod adalah Proses mengabil data ( seperti gambar, teks, video, dan lain-lain,) ke komputer anda dengan menggunakan jaringan komputer atau internetketika anda browsing, anda sudah melakukan download, Hal itu di karenakan bahwa perangkat yang anda gunakan sudah mengambil data ( Gambar dan teks) dari imternet pada umumnya, pengertian bandwidth download hanya di artikan ketika anda mengambil file musik dan video dari internet

        Saat anda melakukan download, anda akan menggunakan downlink, misalnya saat anda sedang menonton, youtube, doenload musik, gambar, mencari artike; dan lain-lain 

        Dalam kehidupan sehari-sehari, umumnya bandwidth yang tertera pada iklan penjualan internet adalah bandwidth downlink, adapun uplinknya tidak di cantumkan hal ini karna user biasannya lebih memerlukan bandwidth downlink daripada uplnk, uplink yang besar hanya di perlukan oleh server dan kalangan teretntu, untuk mengupload file agar lebih cepat 

 



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Konsep Dasar Jaringan Nirkabel

         Jaringan Nirkabel merupakan bidang disiplin yang berkaitan dengan komunikasi antar sistem komputer tanpa menggunakan kabel, jaringan nirkabel ini sering dipakai untuk jaringan komputer, baik pada jarak yang dekat ( beberapa meter, memakai alat/pemancar bluetooth) maupun pada jarak jauh (lewat satelit) bidang ini erat hubunganya dengan bidang telekomunikasi, teknologi informasi, dan teknik komputer, jenis jaringan yang populer dalam kategori jaringan nirkkabel ini meliputi jaringan kawasan lokal nirkabel (wireless LAN/WLAN) dan WIFI          Prinsip dasar sebuah jaringan nirkabel sebenarnya sama dengan jaringan berkartu jaringan (ethernet card), Fungsi access point sering di singkat A.P pada sebuah jaringan nirkabel mirip dengan HUB pada jaringan komputer berbasis kabel. jika tanpa access point, komputer yang mempunyai adapter nirkabel dapat berkomunikasi langsung dengan komputer lainya, dan hal ini sama dengan hubungan komputer ke komputer (peer to peer) dengan menggunakan kab